Cara Mengganti Dp Bbm Android Full Tanpa Crop

- Berhasil! Cara ganti dan pasang dp bbm Android tanpa terpotong dan sesuai dengan ukuran penuh. Jika anda memiliki foto dan gambar dengan ukuran yang terlalu besar dan ingin dijadikan Display Picture BBM For Android maka akan otomatis dalam proses pengaturannya akan terpotong. Untuk mengatasi hal tersebut ada beberapa aplikasi yang mampu menampilkan DP BBM Android ini menjadi penuh tanpa terpotong. Salah satunya yaitu dengan menggunakan Profile w/o cropping for BBM™.
Aplikasi Android terbaik untuk mengganti DP BBM Android tanpa terpotong ini secara otomatis akan menyesuaikan ukuran gambar atau foto DP BBM Android menjadi ukuran full tanpa kehilangan serpihan penting dari foto itu sendiri. Secara sederhana menghindari agar foto DP BBM anda tidak di crop.

Ganti DP BBM Android Menjadi Ukuran Penuh Tanpa Crop

  1. Unduh aplikasinya di play store kemudian pasang di Tablet atau Smartphone Android. Profile w/o cropping for BBM™
  2. Setelah terpasang buka aplikasi tersebut kemudian klik icon foto galeri.
    Cara Mengganti DP BBM Android Full Tanpa Crop Cara Mengganti Dp Bbm Android Full Tanpa Crop
  3. Setelah anda memilih foto dari galeri dan mengaturnya dengan melakukan Tap pada foto tersebut, tap icon new window.
    Cara Mengganti DP BBM Android Full Tanpa Crop Cara Mengganti Dp Bbm Android Full Tanpa Crop
Baca juga :
Setiap kali anda ingin memasang dan mengganti DP BBM tanpa crop di Smartphone dan tablet Android, maka anda mampu menggunakan aplikasi tersebut yang mampu menampilkannya dengan ukuran penuh.
Sumber https://8tutorialandroid.blogspot.com/

0 Response to "Cara Mengganti Dp Bbm Android Full Tanpa Crop"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel